Portal Digital Data Personal

Tulisanku
Minggu, 24 November 2019

Soal Penilaian Harian IPA KD 3.5 Sistem Pencernaan Kelas VIII


Silakan mengerjakan Soal Uji Kompetensi IPA Kelas VIII KD 3.5 Sistem Pencernaan di bawah ini :)

atau klik link ini untuk tampilan yang lebih luas :
https://forms.gle/Bf1Dqa7cDdb2gD4UA

bahan belajar :
  1. Fungsi Zat makanan (karbohidrat, protein, lemak, vitamin, mineral dll)
  2. Uji bahan makanan, larutan penguji (reagen), dan perubahan warna
  3. Fungsi organ pencernaan (gigi, lidah, usus besar dll)
  4. Nama enzim, fungsi, dan tempat produksi
  5. Gangguan sistem pencernaan
  6. Hasil akhir proses pencernaan/ Senyawa sederhana dari zat makanan (karbohidrat – glukosa, lemak- asam lemak & gliserol dll)
  7. Lokasi Pencernaan kimiawi dan mekanik pada organ pencernaan
  8. Alur pencernaan makanan



  • Blogger Comments
  • Facebook Comments

0 komentar:

Posting Komentar

Item Reviewed: Soal Penilaian Harian IPA KD 3.5 Sistem Pencernaan Kelas VIII Rating: 5 Reviewed By: Wawan Listyawan